Jangan Meningkatkan Traffic dengan EasyHits4U untuk Adsense

| 14 komentar ]

Susah dan susah. Itulah kata yang sering tersembunyi dalam hati para blogger yang ingin meningkatkan traffic blog. Sebenarnya ada cara yang paling mudah, salah satunya menggunakan Traffic Exchange dari EasyHits4U.

Namun, jangan meningkatkan traffic dengan EasyHits4U jika ingin meningkatkan tambahan uang dari Google Adsense, sebab hal itu melanggar TOS Google Adsense.

Tapi jika anda hanya ingin meningkatkan trafic blog, maka sah-sah saja menggunakan jasa EasyHits4U. Dan anda pun akan mendapatkan keuntungan dua kali lipat, yaitu trafic naik dan dapat uang juga dari EasyHits4U.
Jika ingin mengetahui kepastiannya, silahkan baca blog dan forum berikut ini :
3. EasyHits4U.com (Faq General pada point 12)

By the way, Jangan salahkan EasyHits4U jika anda tetap menggunakannya untuk meningkatkan pundi-pundi Adsense anda dan Adsense anda di banned.

Silahkan gunakan EasyHits4U untuk peningkatan traffic blog anda tapi tanpa dipasang Google Adsense. Tapi jika anda hanya ingin mendapatkan keuntungan seperti disebutkan diatas, silahkan anda Daftar EasyHits4U disini.

Selamat mencoba dan sukses !

Related Posts by Categories



14 komentar

abduh mengatakan... @ 12 Juni 2011 pukul 17.28

wah bahaya juga ya, tpi kalo jadi anggota saja di EasyHits4U, tanpa memasang URL situs di situs, ga papa?

okezen mengatakan... @ 2 Juli 2011 pukul 22.16

abduh: klo anggota sih, slm ini ga masalah

mj-febri mengatakan... @ 8 Juni 2012 pukul 17.46

terima kasih infonya brow.....easyhitz memang cepat mendatangkan pengunjung, tetapi akun adsense bisa diblokir,.....kunjung balik kawan

free download mengatakan... @ 9 Desember 2014 pukul 07.53

ane yakin bakalan di banned :D

Rizal mengatakan... @ 19 Februari 2015 pukul 08.04

thanks gan atas pengalamannya.

Apri mengatakan... @ 28 Juli 2015 pukul 13.46

jadi berbahaya ya menggunakan TE semacam ini


www.endonewsia.com

Jerapah Asia Prince mengatakan... @ 9 Agustus 2015 pukul 21.45

Nice Info brow

Unknown mengatakan... @ 15 September 2015 pukul 16.59

tenang aja bro ane memang tidak memakai EasyHits4U. karna ane makenya hanya untuk meningkatkan traffic website dan tidak ada pikiran untuk mendapatkan uang gratis

Christelle Emmanuella mengatakan... @ 20 September 2015 pukul 15.10

saya blogger newbie, saya gak tau klo pk traffic exchange akan berdampak buruk nntinya ke adsense. saya sudah terlanjur menggunakan easyhits4u, namun belum mendaftar adsense.
apa mungkin kalo saya stop easyhits4u sekarang, nantinya (sebulan kemudian mungkin) bisa diterima di adsense?

Erress mengatakan... @ 12 Oktober 2015 pukul 12.07

jika kita sudah terlanjur daftar di easyhits4u lalu mau main google adsense, apa solusinya?

Unknown mengatakan... @ 29 November 2015 pukul 21.54

Padahal mau daftar, tapi takut di banned, gak jadi deh

Blogger mengatakan... @ 2 Oktober 2016 pukul 20.02

If you are looking for an excellent contextual ad company, I recommend you check out Propeller Ads.

ayosurabaya mengatakan... @ 23 Februari 2018 pukul 23.11

Wah bahaya juga.. tapi jika di pake sesekali apakah aman?
www.ayosurabaya.online

Special food chef mengatakan... @ 19 November 2018 pukul 15.11

bang gimana cara berkunjungnya

Posting Komentar

Bagaimana pendapat anda ?